Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Kenapa saya selalu memikirkanmu?

Kenapa saya selalu memikirkanmu?
Apa yang anda tangkap tentang judul artikel saya kali ini?..
seolah olah bertanya apa yang kita lakukan kenapa kita membuat nya memikirkan kita.
apakah anda tahu?.. mari kita perjelas.
seseorang bertanya mengapa dia selalu memikirkan kita dengan kata mengapa saya selalu memikirkan mu? mengapa saya selalu teringat denganmu? mengapa kamu hadir dibayanganku? mengapa kamu bersama fikiranku?
ini adalah rahasia diri manusia.
manusia cendrung memikirkan orang lain, memikirkan kesejahteraan orang lain, memikirkan seseorang agar senang. ini adalah jenis manusia penyayang.
manusia penyayang akan sangat resah jika orang merasa susah bahkan dia relah susah demi seseorang. dia rela mengorbankan kebahagian dirinya sendiri.
ini adalah sifat yang tidak baik namun disisi lain sifat ini sangat baik.
seseorang memikirkan orang lain mengapa saya selalu memikirkanmu?
orang seperti ini adalah orang yang penghawatir juga jengkel.
jika dalam ilmu marketing tipe ini bisa jadi tipe piknis dan bisa jadi tipe leptosom karena orang ini penyayang tapi juga penjengkel.

biasanya hal-hal yang difikirin karena seseorang memikirkan seseorang adalah karena faktor dibawah ini:

1. cinta
2. konflik
3. sakit
4. hilang
5. masalah yang berat
6. gelisah
7. tak berdaya

biasanya karna topik-topik diataslah yang sering menyebabkan seseorang memikirkan orang lain. dia tidak tahu bahwa itu menimbulkan beban fikiran ditubuhnya yang secara tidak langsung disuruh untuk memikirkan seseorang.

kenapa saya memikirkan seseorang? kenapa memikirkan kamu. otak akan mencernanya dan jika otak gagal mencerna maka akan diartikan negatif oleh otak.

kenapa banyak orang galau didunia?
mungkin anda adalah orang yang termasuk sedang galau sehingga nyasar membaca artikel ini. dan sebenarnya sayapun lagi galau mengapa saya menulis ini mengapa saya memikirkanmu? sebenarnya saya sedang memikirkan sesuatu hal dan ini sangat berharga dalam hidupku tapi tidak menyangkut cinta ini menyangkut bendanya.

agar artikel ini bermanfaat tentang 
mengapa saya memikirkanmu? mengapa saya selalu teringat kamu? maka akan saya beri sebuah jawaban mengenai mengapa kita memikirkan sesuatu.

KITA memikirkan sesuatu bisa karena keinginan yang sangat, kekhawatiran yang sangat, dan masalah dengan dia yang
sangat, serta perasaan yang sangat dalam. yang mana hal yang anda alami?.. masalah? cinta? keinginan?.. yah karena itulah kita selalu memikirkan seseorang yang dia belum tentu memikirkan kita. mungkin hanya kita yang memikirkannya.

untuk cara mengatasi hal ini agar kita tidak selalu memikirkan dia? atau teringat dia berikut saya kasih tipsnya.

1. hubungi dia. yah hubungi dia, entah itu cinta, keinginan, konflik dengan dia. agar anda tidak resah dan tidak gelisah karena anda sendiri bertanya mengapa saya selalu memikirkan dia maka temui dia atau hubungi dia bicara sama dia dan ungkapkan isi hati anda, jika konflik minta maaflah dan jangan gengsi karena jika anda lakukan anda akan lebih baik dan anda tidak akan selalu memikirkan dia dan bayangan dia tidak lagi  
hinggap difikiran kita.

2. doa kan dia, loh kok doakan? maksud saya gini. jika kita memikirkan seseorang tentang mengapa saya memikirkanmu? seperti yang kita sebut diatas alasan kita memikirkan orang karena cinta, keinginan dan konflik . dengan cara m
endoakan dia maka kita akan sedikit lupa untuk memikirkannya, jika anda mencintainya doa kan agar dia selalu baik-baik saja, jika anda mempunyai keinginan juga utarakan dalam doa, jika anda konflik dengan dia maafkan dan doakan dia agar dia selalu baik-baik dan selalu berbahagia. ini sangat ampuh sekali. silahkan anda coba.

3. jangan fikirkan apa yang anda fikirkan. apakah anda bisa melakukan hal tersebut? hal ini sangat susah sekali dilakukan karena saat itu atau saat ini kita sedang terfikir dan kita harus melupakan. mustahil bukan?.. tapi ingat gak ada yang mustahil, lupakan apa yang kamu fikirkan lupakan lupakan.. jika anda berhasil anda tidak akan memikirkan dia lagi. jika tidak cobalah untuk melakukan aktifitas yang anda senangi dan sangat anda gemari 
maka anda akan secara tidak langsung akan melupakan hal itu.

sekian artikel mengenai mengapa saya selalu memikirkanmu? semoga artikel ini dapat anda pahami dan anda ambil hikmah dan manfaatnya. dan jika anda bisa pasti anda sukses menerapkannya. salam
Imuel Official
Imuel Official Hai, saya Imuel saya berasal dari SUMBAR dan saat ini saya bekerja sebagai penulis Blog dan web. Saya senang menulis dan berbagi ilmu, Blogging adalah hobi saya. Jika ada pertanyaan silahkan sampaikan dikomentar.

Posting Komentar untuk "Kenapa saya selalu memikirkanmu?"