Tips memilih perusahaan asuransi yang tepat!
Tips memilih perusahaan asuransi yang tepat!
asuransi memang sangat penting dalam kehidupan kita, masalahnya kita tidak mengetahui kapan sebuah resiko akan datang. oleh karena itu kita berkeinginan mengikuti program asuransi agar apabila terjadi resiko, resiko itu dapat kita atasi dengan program asuransi yang kita ikuti. asuransi memang sangat tepat untuk kita ikuti. karena dengan mengikuti program asuransi kita akan merasa lebih santai dan senang menghadapi apapun. dalam menjalani kehidupan kita tidak terlalu memikirkan banyak hal. namun masalahnya tidak semua perusahaan asuransi sesuai dengan resiko anda. jangan sampai anda salah memilih program asuransi yang tepat untuk anda. jika anda salah memilih program asuransi dan resiko terjadi maka anda tidak bisa mengclaim asuransi itu, karena anda salah pilih program asuransi. jadi pastikan dulu anda memilih program asuransi yang sesuai dengan kebutuhan anda. mungkin anda perlu membaca tips memilih perusahaan asuransi yang tepat.
berikut beberapa tips untuk memilih perusahaan asuransi yang tepat:
1. Pilih asuransi sesui kebutuhan anda. seperti sudah saya sebutkan diatas jika anda salah memilih asuransi maka anda tidak akan mendapat apapun. pilih program asuransi yang kemungkinan terjadi resiko. maksudnya resiko terbesar dalam hidup anda, misalnya asuransi rumah, asuransi mobil, asuransi hidup, asuransi pendidikan dan lainnya. jangan memilih program asuransi sekaligus, pilih salah satu program asuransi yang anda butuhkan seperti asuransi jiwa saja, atau asuransi harta saja.
2. Pilih perusahaan asuransi yang mempunyai banyak modal. jika anda ingin mengikuti program asuransi sebaiknya anda perhatikan dulu perusahaannya, lihat apakah modal perusahaan itu mampu membayar resiko anda nantinya. cara melihat modal perusahaan kita dapat melihat dari laporan keuangan dan banyak saham yang ditanamkan oleh investor keperusahaan asuransi tersebut. jika perusahaan memiliki modal banyak maka segala resiko yang kita bebankan kepada perusahaan maka perusahaan itu akan mampu membayar klaim asuransi yang kita ajukan.
3. pilih perusahaan asuransi yang banyak nasabahnya! kita bisa melihat perusahaan asuransi yang banyak nasabahnya dengan melihat lingkungan sekitar. dengan melihat lingkungan sekitar kita akan tahu mana perusahaan yang diminati dan mana yang tidak, mana perusahaan asuransi yang terpercaya dan mana perusahaan asuransi yang tidak terpercaya. dengan memilih perusahaan asuransi yang paling banyak nasabahnya maka sudah dapat kita ketahui perusahaan asuransi itu sangat bagus. maka pilihlah perusahaan asuransi yang banyak nasabahnya.
4. Bertanya kepada teman. saat kita baru akan memulai mengikuti program asuransi sebaiknya bertanya dulu. iyah bertanya kepada teman, tentu diantara teman kita sudah ada yang mengikuti program asuransi mungkin dia akan memberi rekomendasi atau memberikan saran kepada anda. kata orang malas bertanya sesat dijalan. maka hal ini berlaku juga dalam asuransi, kita harus rajin bertanya agar informasi yang kita butuhkan kita ketahui. teman mungkin sudah berpengalaman dalam mengikuti program asuransi, tanyakan pada mereka tentang hal yang tidak anda ketahui.
itulah tips memilih perusahaan asuransi . semoga bermanfaat
Posting Komentar untuk "Tips memilih perusahaan asuransi yang tepat!"
AYO BERI KOMENTAR
Jangan lupa beri komentarnya tentang artikel diatas yah, karena komentar kamu membantu blog ini berkembang dan penulis lebih semangat lagi untuk membagikan artikel lainnya.
Terimakasih
Note: Komentar di moderasi demi menghindari spam