Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Pengertian Pegadaian Secara Umum Dan Hukum Pegadaian Sangat Penting Diketahui!

Pengertian Pegadaian Secara Umum Dan Hukum Pegadaian Sangat Penting Diketahui!

Hai sobat kami blog pegadaian.. pegadaian itu merupakan jalan cepat mendapatkan uang bro.. bahkan 15 menit saja uang bisa cair dipegadaian, syaratnya cuma ada barang yang digadaikan, simpel sekali.. sebenarnya pegadaian itu apa sih? .. pengertian pegadaian: Pegadaian adalah suatu lembaga keuangan (Non bank) yang melayani masyarakat dengan meminjamkan uang dengan syarat ada barang yang digadaikan dalam waktu yang ditentukan sesuai hukum pegadaian. dan pihak pegadaian berhak melelang barang barang yang digadaikan jika si penggadai tidak membayar pinjaman apabila lewat dari jangka waktu yang telah ditentukan.
Inti dari Pengertian Pegadaian Adalah: Pihak pegadaian meminjamkan uang dengan syarat ada barang yang digadaikan, kemudian kedua pihak sepakat dengan perjanjian dan batas waktu, apabila penggadai tidak dapat menembus barang yang telah digadaikan sedangkan jangka waktu atau batas waktu sudah habis maka pihak pegadaian berhak menjual barang.

Dari pengertian pegadaian itu juga terdapat hukum pergadaian yaitu saling menyerahkan antara apa yang digadaikan dan apa untuk apa digadaikan.

Setelah memahami pengertian pegadaian, lebih jauh tentang pengertian pegadaian ini dapat kita pahami melalui uraian berikut:

Pegadaian merupakan suatu lembaga keuangan bukan bank yang dimiliki oleh BUMN pemerintah indonesia yang usahanya berlandasan "gadai" yang artinya jaminan. badan usaha milik BUMN ini cukup berkembang sangat pesat diseluruh indonesia dan tumbuh subur di indonesia. kita dapat menemukan outlet otlet pegadaian di bank dan mitra kerja sama, kantor khusus pegadaian, dan ditempat lainnya.

Perusahaan pegadaian selalu konsisten terhadap usahanya yang sangat unik ini, dan usahanya sangat mulia sekali. dipegadaian banyak masyarakat bawah yang terbantu baik dalam pemenuhan kebutuhan mendesak, kebutuhan yang amat penting serta juga bisa sebagai modal usaha. menariknya dipegadaian 15 menit uang bisa langsung cair. menarik bukan?

SEKARANG APA ITU PEGADAIAN?

Imuel Official
Imuel Official Hai, saya Imuel saya berasal dari SUMBAR dan saat ini saya bekerja sebagai penulis Blog dan web. Saya senang menulis dan berbagi ilmu, Blogging adalah hobi saya. Jika ada pertanyaan silahkan sampaikan dikomentar.

Posting Komentar untuk "Pengertian Pegadaian Secara Umum Dan Hukum Pegadaian Sangat Penting Diketahui!"