Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Cara Menjaga Smartphone Agar Tidak Cepat Rusak Dengan Tips Ini!

Cara Menjaga Smartphone Agar Tidak Cepat Rusak Dengan Tips Ini!

Hai sahabat imuel, smartphone adalah alat yang sangat rentan akan kerusakan, jatuh, kena air, tertimpa, terduduki, terinjak bisa fatal akibatnya. karena memang smartphone didesain bukan untuk benturan keras, layar touchscreen yang rentan pecah. maka dari itu anda harus benar benar merawat dan menjaga smartphone anda dengan benar agar awet dan tahan lama. nah chania tekno punya tipsnya sob, simak saja tips merawat smartphone versi chania tekno.
berikut ini:

SECARA UMUM:

Body Smartphone
Cara merawat smartphone Dengan cara memakai pelindung smartphone
Untuk smartphone yang tidak memiliki standar sertifikat IPx5 / IPx6 yang berupa sertifikasi anti air, sertifikasi anti debu, sertifikasi anti banting dan lain-lain. Tentu harus lebih berhati untuk menjaga smartphone anda agar tidak terkena air, tapi apabila smartphone anda punya sertifikat perlindungan anda tidak perlu khawatirkan ini.

Layar
beberapa smartphone telah diberikan perlindungan layar baik itu hard glass, gorilla glass ataupun perlindungan lainnya yang mempunyai perlindungan dengan level yang berbeda. namun yang tidak punya pelindung layar, anda bisa menggunakan layar anti gores yang bisa dibeli dikonter konter.

Baterai
jangan sampai batrei kekosongan  10-15 % segera isi. dan lepas charger apabila baterai sudah dalam kondisi penuh Selain itu anda janganb menggunakan charger dari perangkat lain karena bisa saja perangkat lain memiliki output yang berbeda dengan intput power yang seharusnya smartphone minta.

Sistem atau Software
dengan cara menginstal aplikasi ataupun game yang sesuai dengan kebutuhan dan spesifikasi. Kamu  harus lebih berhati-hati dalam menginstal aplikasi karena bisa saja aplikasi mengandung virus, banyak sekarang aplikasi diluar toko resmi yang dimodifikasi bebas.
Tombol atau Keyboard
Apabila digunakan secara terus menerus tombol akan menurunkan fungi sebagaimana mestinya.

Kamera & Speaker
kamera diharapkan menggunakan pelindung yang menjadi satu bagian pada pelindung body ataupun memberikan perlindungan kaca lensa kamera agar tidak terjadi gores
Untuk speaker
Cara merawat speaker adalah dengan tidak menaruh smartphone dekat dengan medan magnet atau besi atau zat tajam, sumber air maupun benda logam kecil lainnya yang dapat menempel pada speaker dan merusak speaker.

Backup dan Restore
apabila dibackup jika smartphone mengalami kerusakan maka data-data yang berada pada smartphone akan dapat direstore atau dikembalikan. Sehingga kita tidak perlu khawatir dengan kehilangan data.

SECARA KHUSUS:


Restart ponsel minimal 2 kali sehari
tujuan restar yaitu untuk merefresh jaringan sistem operasi android agar dapat menjalankan setiap aplikasi lebih normal dan tidak over head.

Lakukan scanning apabila ram penuh
sebelum anda membersihkan ram hapus dulu aplikasi yang sedang berjalan hal ini dilakukan untuk lebih menormalisasikan kondisi ram dan aplikasi yang anda jalankan.

Bersihkan debu yang menempel
debu dapat menghambat kinerja smartphone bahkan debu juga membuat hp android cepat panas, untuk membersikhan debu anda bisa gunakan kain lunak.

Lakukan pembaharuan aplikasi
Memperbaharui aplikasi bisa dibilang wajib karena aplikasi selalu diupdate setiap saat dari developernya

Matikan ponsel jika tidak dipakai
UNTUK melindungi ram dan processor yang merupakan otaknya smartphone.

Gunakan anti virus dan update secara rutin
 biasanya virus masuk dari jaringan internet, aplikasi dan file masuk dari hasil bluetootan, namun untuk lebih meningkatan sebaiknya anti virus diupdate

Buang aplikasi yang jarang dipakai
kebanyakan aplikasi dapat menimbulkan pemborosan baterai dan hp jadi berat

Imuel Official
Imuel Official Hai, saya Imuel saya berasal dari SUMBAR dan saat ini saya bekerja sebagai penulis Blog dan web. Saya senang menulis dan berbagi ilmu, Blogging adalah hobi saya. Jika ada pertanyaan silahkan sampaikan dikomentar.